kesehatan,artikel kesehatan,tentang kesehatan,tips kesehatan

Pages

Tips Mencegah Penyakit Jantung

Wednesday, 10 February 2010

Kesehatan jantung harus kita pelihara agar bisa mendapatkan kesehatan yang prima, beberapa hal yang dapat dilakukan agar terhindar dari penyakit jantung koroner, adalah sebagai berikut:

Beberapa tips kesehatan agar memiliki kesehatan jantung.
- Hindarkan makanan Seafood. (Seafood mengandung kolesterol yang tinggi).
- Hindarkan makanan gorengan yang mengandung banyak lemak kecuali digoreng dengan minyak zaitun.
- Konsumsi makanan yang rendah lemak, seperti susu, keju, mentega.
- Hindarkan makanan yang berkadar gula tinggi, seperti minuman ringan.
- Berhenti merokok. Merokok tidak baik untuk kesehatan jantung,
- Hindari Stres
- Hindari Kegemukan
- Berolahraga secara teratur
- Konsumsi antioksidan

Beberapa faktor lainnya penyebab penyakit jantung adalah:
- Faktor Keturunan
Jika didalam keluarga terdapat  riwayat penyakit jantung, maka kemungkinan mendapatkan penyakit jantung akan lebih besar. Maka jika Anda memiliki keluarga yang menderita penyakit jantung, Anda harus lebih berhati-hati dalam menjaga diet dan gaya hidup Anda dapat mendukung kesehatan jantung.

- Penderita Hipertensi.
Hipertensi atau tekanan darah tinggi juga dapat menyebabkan penyakit jantung. Hipertensi bisa melukai dinding arteri dan memungkinkan saluran untuk memasukkan kolesterol LDL dan meningkatkan akumulasi plak arteri.

Agar kesehatan jantung Anda terjaga dan terhindar dari penyakit jantung koroner, maka mulai sekarang kita harus lebih menjaga pola hidup yang sehat agar tehindar dari gejala penyakit jantung.

Semoga beberapa tips kesehatan agar terhindar dari penyakit jantung koroner ini bermanfaat.

Dunia Info Kesehatan

Komentar Anda di Kesehatan 0 comments :

Post a Comment

Berlangganan Artikel Terbaru, Gratis !!!

Masukkan email Anda:

Delivered by FeedBurner

 
 
 

Total Pageviews

Dunia Info Kesehatan